Pengertian Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service/TOS

Pengertian Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service/TOS

Bagi para blogger pasti sudah pernah dengar mengenai Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service atau biasa disingkat TOS. Dan mungkin bagi para blogger pemula yang belum begitu faham soal ini dan mungkin menganggap bahwa hal ini tidak penting padahal sebuah website atau blog sangat dianjurkan untuk menggunakan aturan dan kebijakan pengguna situs. Dan itu semua biasanya di sampaikan pada Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service.

Pengertian Disclaimer
Pengertian Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service/TOS

Disclaimer adalah semacam pemberitahuan atau peringatan yang di berikan oleh penulis. Yang bertujuan untuk memberikan perlindungan bagi penulis artikel atau auditor situs sebagai sumber informasi. Pembaca suatu artikel dianggap secara otomatis menerima peraturan atau kebijakan yang telah dibuat oleh auditor yang berlaku pada situs tersebut.

Pengertian Privacy policy

Pengertian Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service/TOS

Privacy policy adalah pernyataan atau dokumen hokum yang memberitahukan  tentang cara pendokumentasian, pemakaian, mengelola dan memanfaatkan pelanggan atau client. Iformasi pribadi yang dimaksud biasanya berupa Nama, ID pengguna, informasi kontak, email dan informasi lainnya mengenai sang pengunjung yang berniat memperoleh barang atau jasa. Yang pada intinya Privacy policy ini menyatakan tentang persetujuan sang pengelola situs untuk mendokumentasikan informasi data diri anda.

Pengertian terms of service (TOS)

Pengertian Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service/TOS

Terms of service atau biasanya disingkat TOS biasanya dibuat oleh pemilik situs dengan maksud untuk memberikan aturan atau kebijakan sehubungan dengan pelayanan yang ada pada situs tersebut. Hamper di setiap situs tersedia tombol navigasi yang mengarah pada laman TOS. Namun tak sedikit yang belum menyediakan laman terms of service dan bahkan ada yang belum mengerti tentang fungsi dan keguanan terms of service.

Demikian Pengertian Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service. Jadi sebagai auditor atau pemilik situs anda berhak memutuskan kebijakan atau aturan pada situs anda. Dan anda juga yang memutuskan penting atau tidaknya navigasi Disclaimer, Privacy policy, dan Terms of Service pada situs anda.

Semoga artikel ini bermanfaat dan apa bila ada hal yang dipertanyakan silahkan menuliskan komentar.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

8 comments

comments
December 29, 2015 at 2:59 AM delete

Terimakasih gan. Semoga berkenan :D

Reply
avatar
January 2, 2016 at 6:18 PM delete

jadi lebih paham tentang disclaimer, privacy policy dan TOS.. makasih gan jadi nambah ilmu :D

Reply
avatar
March 3, 2018 at 11:08 PM delete

Privacy policy itu adalah dasar hukum yang dijadikan dasar apa yang kita telah lakukan. Disclaimer menurut saya merupakan penyangkalan kita / pemutus mata rantai antara apa yang dilakukan client / pengguna jasa. TOS sendiri lebih bersifat ke aturan pakai kalau di box obat, hehe

Reply
avatar